Senin, 20 Februari 2012

TIPS AKTIFKAN FUNGSI READ MORE DI BLOGGER

Read More sangat berguna terutama untuk artikel yang akan tampil di halaman depan atau Home yang isi artikelnya cukup panjang
Untuk menggunakan fungsi read more di blogger, cukup dengan melakukan pengaturan yang sebernarnya sudah ada pada dasbor Blogger Anda.

Untuk Tips menggunakan read more, silahkan ikuti langkah-langkah
di bawah ini:
1. Silahkan login ke blogger dengan Account anda.
2. Klik Pengaturan.pilih tab Dasar.
3. Ke bagian bawah. Pada opsi Pilih editor entri, pilih "Editor yang diperbarui"
4. Klik tombol SIMPAN SETELAN.
5. Selesai.
Selanjutnya
1.    Setelah masuk blogger dilanjutkan dengan membuat postingan.
2.    Klik di bagian kalimat yang akan dipotong
3.    klik tombol seperti gambar di bawah ini :

klik tombol read more

4.    klik publish
5.    selesai

by: http://www.sumber-mediabelajar.co.cc

Related Posts

TIPS AKTIFKAN FUNGSI READ MORE DI BLOGGER
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Like the post above? Please subscribe to the latest posts directly via email.